Lapas Purwokerto Terima Kunjungan Dinas Diryantah Lola Basan Baran

    Lapas Purwokerto Terima Kunjungan Dinas Diryantah Lola Basan Baran
    Persiapan Pesta Demokrasi, Lapas Purwokerto Terima Kunjungan Dinas Diryantah Lola Basan Baran

    PURWOKERTO ー Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Purwokerto menerima kunjungan dinas dari Direktur Pelayanan Tahanan dan Anak dan Pengelolaan Benda Sitaan dan Barang Rampasan Negara, Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Marselina Budi Ningsih, Selasa (13/02/2024). 

    Kunjungan ini disambut langsung oleh Kepala Lapas Purwokerto, Bayu Irsahara dan jajaran pejabat struktural. Marselina Budi Ningsih, dalam kunjungannya, melihat langsung TPS Khusus yang telah disiapkan di Lapas Purwokerto.

    Marselina juga berharap agar panitia yang bertugas di TPS tersebut melaksanakan tugas mereka dengan profesionalisme dan integritas yang tinggi.

    "Kita jadikan pemilihan ini sebagai momen penting untuk menunjukkan bahwa demokrasi dan transparansi dapat diwujudkan di mana pun, termasuk di lingkungan Lapas, " kata Marselina.

    Kunjungan ini dianggap sebagai langkah penting dalam memastikan pelaksanaan pemilihan umum yang demokratis dan transparan di Lapas Purwokerto. Diharapkan bahwa pemilu ini dapat berjalan dengan sukses dan menghasilkan hasil yang akurat sesuai dengan kehendak rakyat.

    (Humas Lapas Purwokerto)

    jawa tengah banyumas lapas purwokerto lapas purwokerto terkini kalapas purwokerto bayu irsahara berita dan informasi lapas purwokerto terkini dan terbaru hari ini kumpulan berita lapas purwokerto terkini informasi terkini lapas purwokerto berita utama lapas purwokerto terkini kemenkumham hari ini kemenkumham jateng terkini
    Narsono Son

    Narsono Son

    Artikel Sebelumnya

    Pemilu 2024, 83 Warga Binaan Lapas Narkotika...

    Artikel Berikutnya

    Bina Kemandirian, Warga Binaan Lapas Narkotika...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Bekerja Tanpa Cemas, Bansos Tetap Aman: BPJS Ketenagakerjaan Tepis Isu yang Resahkan Pekerja Informal

    Ikuti Kami